Selasa, 05 Oktober 2010

interaksi sosial

BAB I PENDAHULUAN


A.Pengantar

Timbulnya sosiologi,semua ilmu pengetahuan yang dikenal pada dewasa ini penah menjadi bagian dari filsafat yang dianggap sebagia induk dari segala ilmu pengetahuan.Filsafat pada masa itu mencakup pula segala usaha pemikiran mengenai masyarakat.Seiring perkembangan zaman dan peradaban manusia,berbagai ilmu pengetahuan yang semula tergabung dalam filsafat memisahkan diri yaitu asatronomi dan fisika merupakan cabang-cabang filsafat yang pertama memisahkan dirikemudian diikuti kimia,biologi,dan geologi.Di dalam abad ke-19 dua ilmu pengetahuan baru muncul,yaitu psikologi,dan sosiologi.Dengan demikian timbullah psikologisebagai ilmu pengetahuan yang dalam proses pertumbuhannya dapat dipisahkan dari ilmu-ilmu kemasyarakatan lainnya seperti ekonomi,sejarah,ilmu jiwa social dan sebagainnya.
Sejarah sosiologi berasal dari ilmu filsafat yang lahir pada masa-masaterakhir ilmu pengetahuan.Sosiologi menjadi ilmu yang berdiri sendiri karena meningkatnya kesejahteraan masyarakat dan perubahan yang terjadi di masyarakat.Soiologi,menurutcomte,harus dibentuk berdasarkanpengamatanterhadap masyarakat bukan spekulasi.

B.Ilmu Pengetahuan dan Sosiologi
1.Apakah Ilmu Pengetahuan ?

Ilmu pengetahuan merupakan pengetahuan yang tersusun secara sistematius dengan penggunaan kekuatan pemikiran,dimana pengetahuan selalu dapat diperiksa dandi telaah dengan kritis.Tujuan ilmu pengetahuan adalah untuk lebih mengetahui dan medalami segi kehidupan.Setelah manusia memperoleh pengetahuan tentang sesuatu,kepuasannya tadi segera disusul lagi oleh sesuatu kecenderungan tersebut,yang dapat ditempuh melalui cara berikut:
a.penemuan secara kebetulan,artinya penemuan yang tidak direncanakan dan diperhitungkan
b.hal untung-untungan.artinya melalui cara percobaan dan kesalahan
c.kewibawaan,berdasarkan penghormatan terhadap pendapat atau penemuan yang dihasilkan seseorang
d.usaha-usaha yng bersifat spekulatif
e.pengalaman,artinya berdasarkan pemikiran kritis
f.penelitian ilmiah

Ilmu penetahuan berkembang pada taraf yang tinggi,yaitu bila sampai poada:
a.metode percobaan dan kesalahan
b.mempelajari atau mempergunakan efek dari metode pertama terhadap situasi yang biasa dihadapi
c.persepsi dan investigasi visual terhadap alternative aksi potensial
d.mempelajari dengan pengamatan
e.imitasi,pengamatan damn peniruan
f.instruksi verbal dan penerimaan inforemasi verbal
g.pemikiran dan konfrontasi simbolis
h.pengambilan keputusan secara kolektif

Secara umum dan konvensional dikenal adanya empat ilmu penetahuan masing-masing:
a.ilmu matematika
b.ilmu pengetahuan alam
c.ilmu tentang perilaku
d.ilmu [engetahuan kerohanian
2.Ilmu-ilmu Sosial dan Sosiologi

Gambaran paling sederhana dari suatu ilmu paling tidak harus memenuhi criteria sebagai berikut:
a.isi ilmu social perlu dirinci secara konkret
b.hal-hal yang dianggap sebagai sebab-sebab khusus dari variable terghantung penting sekali untuk diperinci
c.pusat perhatian suatu ilmu engetahuan dapat dirinci dengan menggunakan variable bebasa dan variable tergantung serta ada susunan yang teratur dari variable-variabel tadi dinamakan keteraturan logika
d.diperlukan pengetahuan tentang teknik-teknik yang lazim sipakai oleh masing-masing ilmu pengetahuan untuk mendapatkan kebeneran untuk mencapai sasaran.

Sosiologi merupakan ilmu social yang objeknya adalah masyarakat.Sosiologi memiliki cirri-ciri:
a.bersifat empiris
b.bersifat teoritis
c.bersifat kumulatif
d.bersifat nonetis

manfaat ilmu-ilmu social dan hubungan antara ilmu-ilmu dengan sosiologi:
a.adanya suatu terminology yang menyeragamkan berbagai disiplin perilaku
b.suatu teknik penelitian terhadap organisasi yang besar dan kompleks
c.suatu pendekatan sintetis yang meniadakan analisia fragnmatis dalam rangka hubungan internal antara bagian-bagina yang tidak diteliti
d.suatu sudut pandang yang memungkinkan analisis terhadap masalah sosiologi dasar

3.Definisi Sosiologi dan Sifat Hakikatnya

Definisi beberapa ahli :
a.Pitirim Sorokin,mengatakan sosiologi adalah ilmu yang mempelajari:
1.hubungan dan pengaruh timbale balik antara aneka macam gejala social
2.hubungan dan pengaruh timbale balik antara gejala social dengan gejla nonsosial
3.ciri-ciri umum semua jenis gejala-gejala social
b.Roucek dan Warren,mengemukakan bahwa sosiologi adalah ilmu yang mempelajari hubungan antara manusia dalam kelompok-kelompok.
c.William F. Ogburn dan Meyer F.Nimkoff,berpendapat bahwa sosiologiadalah penelitian secara ilmiah terhadap interaksi social dan hasilnya
d.J.A.A Van Door dan C.J. Lammers berpendapat bahwa sosiologi adalah imu pengetahuan tentang struktur dan proses-proses kemasyarakatan yang bersifat stabil
e.Selo Soemardjan dan Soelaeman Soemardi,mengatakan bahwa sosiologi ilmu pengetahuan yang memepelajari struktur social dan proses-proses social

Sifat-sifat hakikat sosiologi:
1.merupakan ilmu social
2.bukan merupakan disiplin normative
3.merupakan ilmu penetahuan murni
4.merupakan ilmu pengetahuan abstrak
5.bertujuan menghasilkan pengertian-pengertian umum
6.merupakan ilmu pengetahuan yang empiris dan rasional
7.merupakan ilmu pengetahuan umum






4.Objek Sosiologi
Yang menjadi objek sosiologi adalah masyarakat,setriap masyarakat memeiliki komponen-komponen yaitu:
1.populasi,yakni warga suatu masyarakat yang dilihat dari sudut pandang kolektif
2.kebudayaan,yakni hasil cipta, karya,rasa,dari kehidupan bersama
3.hasil-hasil kebudayaan materil
4.organisasi social
5.lembaga-lembaga social


C.Gambaran Ringkas Tentang Sejarah Teori Sosiologi
teori merupakan hubungan antara dua fakta atau lebih atau pengatuiran menurut tata cara tertentu.

Perhatian masyarakat sebelum comte
1.Plato:menelaah masyarakat secara sistematis denagan merumauska teori organis t tentang masyarakat
2.Aristoteles:melakukan analisis terhadap lembaga-lembaga politik dalam masyarakat
3.Ibnu Khaldun:mengeluarkan beberapa prinsip pokok untuk menafsirkan kejadian social
4.Zaman Renaissance
5.Hobbes
6.John locke dan JJ Rousseau
7.Saint Simon

Zaman Auguste Comte
Auguste Comte merupakan orang pertama yang menggunakan istilah sosiologi dan membedakan ruang lingkup serta isi sosiologi dari ilmu pengetahuan lain.Sosiologi merupakan studi positif tentang hokum-hukum dasar dari segala gejala social

Teori-teori sesudah comte dikelompokkan menjadi enam mahzab:
1.mahzab geografi dan lingkungan
2.mahzab organis dan evolusioner
3.mahzab formal
4.mahzab psikologi
5.mahzab ekonomi
6.mahzab hukum

D.Metode-metode dalam Sosiologi
Ada dua macam etode dalam sosiologi:
1.kualitatif:tidak bias dioukur angka teteapi nyata dalam masyarakat
2.kuantitatif:bias diukur dengan angka

Metode lainnya:
1.deduktif:berdasarkan hal umum yamg ditarik menjadi khusus
2.induktif:berdasarkan hal-hal khusus

Tidak ada komentar:

Posting Komentar